In Front of My House

Alat: Snowman Drawing Pen,  0.3, kertas 80 gram,  waktu : 5 menit. 
Hai,  teman-teman. Lama nian tangan ini tidak coret coret kertas. Rasanya sudah kaku banget jemari ini. 

Eh sebenarnya sih tiap hari juga coret, tapi hanya kerjaan yang tidak pernah selesai. Misalnya lagi latihan arsir, bikin lingkaran atau kalau sedang bosan ikutan apa gitu pasti pegang pen dan kertas. 

Kali ini untuk melemaskan otot,  saya sketsa keadaan didepan rumah. Itu ada sebuah pohon nangka besar dan bawahnya beberapa perdu merica. 

Sangat terasa bahwa ada banyak penurunan kualitas dalam coretan di atas. Berharap postingan mendatang lebih baik lagi. 

Have a great Sunday.  

25 thoughts on “In Front of My House

              1. ada juga yang suka di pangkal akar namanya gendon, putih juga kayak ulat, ga tahu sih, yang sekiranya sama yang mana 😀

                Like

  1. Saya ttp mrasa sllu bgus dan terkesan dg sketsa2 Anda. Sekalipun pd sketsa d atas, sy mungkin sj bs menafsirnya bhwa itu suatu view di dekat danau atau di tepi jalan, klau sja Mas Seta tdk memberitahu bhwa view itu ad d dpn rmh Anda.

    Oya, sy boleh tnya dong ya. Dlm waktu 5 menit Anda membuat sketsa d atas, apakah lngsung jadi? Mksd sy, tdk ada kslahan2 dan ganti kertas?

    Like

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s